Bahaya Kontrak yang Tidak Seimbang dalam Proses Pengadaan Barang dan Jasa dan Solusinya

Dalam dunia bisnis, kontrak adalah suatu perjanjian yang mengikat antara dua pihak atau lebih yang berisi kewajiban-kewajiban yang harus dipenuhi oleh masing-masing pihak. Namun, sering kali dalam proses pengadaan, terutama dalam pembuatan kontrak antara pemberi kerja (buyer) dan pemasok (seller),…









